Menteri BUMN Erick Thohir mengajak para peretas lokal yang kurang diparesiasi oleh pemerintah untuk bersama-sama membangun bangsa.
Foto: ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/rwa.
EMBED SHARE
Para peretas diharapkan tidak menjatuhkan bangsa Indonesia.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menyatakan pemerintah saat ini fokus memperbaiki sistem. Hal itu terkait karena adanya data pribadi sejumlah menteri yang diretas.
Erick mengaku bahwa ia juga menjadi korban dari peretasaN tersebut. Menurutnya, ada data pribadi yang memang tidak layak untuk dipublikasikan.
Untuk itu, ia mengajak para peretas lokal yang kurang diparesiasi oleh pemerintah untuk bersama-sama membangun bangsa.
Video Editor | Fakhtar Khairon Lubis
Dapatkan Update Berita Republika
BERITA LAINNYA
GSM akan memperbanyak ruang-ruang perjumpaan bagi guru-guru di Papua.
Gubernur Papua Lukas Enembe memang sejak beberapa tahun terakhir mengalami sakit.
Batman Day jatuh pada 17 September 2022.
OJK mencatat kredit bermasalah didominasi peminjam perempuan hingga Rp 562 miliar
'Glass Onion: A Knives Out Mystery' akan tayang di Netflix.
Adblock test (Why?)
Erick Thohir Ajak Para Peretas Lokal Bantu Membangun Bangsa - Republika Online
Kelanjutan artikel disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar