TRIBUN-BALI.COM, DENPASAR - Universitas Terbuka (UT) sebagai lembaga pendidik berkualitas melalui tridharma Perguruan Tinggi sebagai salah satu upaya untuk menumbuhkan, mewadahi, dan mewujudkan ide kreatif serta inovatif mahasiswa dan memberikan dampak terhadap peningkatan prestasi mahasiswa yang berorientasi ke masa depan dan ditempa dengan transformasi Pendidikan Tinggi sehingga menjadi lulusan yang unggul, produktif, kreatif dan inovatif, dalam membangun keragaman intelektual.
Keterampilan belajar mandiri menjadi nilai tersediri bagi mahasiswa Universitas Terbuka.
Mahasiswa sibuk belajar sendiri dan menerapkan ilmu yang didapat selama kuliah ke dalam bisnisnya.“tertimoni” Nono Sarwono.
Peluang bisnis mahasiswa tersebut di sambut baik oleh dosen.
Baca juga: Komitmen Universitas Terbuka Hidupkan Kejayaan Tenis Meja, Fasilitasi Penuh Atlet Berprestasi
“Kami tim dosen Prodi Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi serta Prodi Perpustakaan dan Sains melihat rancangan proposal bisnis mahasiswa, tim dosen mendampingi proses bisnis mereka dari awal sampai akhir,” ujar Mustika Diana.
R. Sri Balqis Haifa menyampaikan, tidak menyangka bisa sejauh ini merasakan manfaat khususnya peran mata kuliah sebagai landasan ilmu mahasiswa dalam menunjang keberhasilan wirausaha hingga dapat menerapkannya ke dalam proses Travel Agent.
Selain bisnis yang tertata rapi, terintegrasi, juga berkesempatan mempresentasikan Balqis Travel Group dalam kegiatan Innodel di Denpasar.
Innodel merupakan seminar internasional yang dilaksanakan pada tanggal 28-29 November 2022 dan dihadiri oleh beragam akademisi dari berbagai instansi baik dalam negeri maupun luar negeri.
Kontribusi nyata bagi perkembangan pendidikan.
Adapun artikel ilmiah tersebut adalah: Implementing The Theory of Business Record in Distance Learning in The Business Process of The Balqis Travel Group.
DM Rachmaningsih menyampaikan apresiasi positif dan berharap prestasi ini dapat menginspirasi mahasiswa lain, peluang nyata bersama Universitas Terbuka.
Balqis Travel Group merupakan Pelopor Keagenan Tour & Travel dengan System Reservasi Online Pertama terlengkap di Indonesia dan Malaysia.
Di dukung oleh auto deposit menggunakan rupiah, ringgit Malaysia, dollar Singapura, dollar USD, dan dollar Hongkong.
Serta, telah terintegrasi dengan website autopilot, aplikasi android dan harga yang lebih murah.
Akses system Balqis Travel Group di www.balqistravelgroup.com bisa melalui browser laptop, komputer, android atau iPhone.
Download Apps Balqis Travel Group di PlayStore dan nikmati berbagai harga promo serta cashback-nya.
Kumpulan Artikel Nasional
Bisnis Lokal Menuju Internasional - Tribun Bali
Kelanjutan artikel disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar